Nasi Wangi Kemerdekaan Ala Fiesta

2 Porsi

120 Menit

Advanced

Bahan-bahan
500 gr
1 Pack Fiesta PizzABC
500 gr
1 Pack Fiesta Cheese 123
500 gr
1 Pack Fiesta Spicy Chick
500 gr
1 Pack Fiesta Chicken Tofu
-
Pelengkap Nasi Wangi
1 cup Beras
1 cup Air untuk Nasi
4 lembar Daun Jeruk, iris-iris
2 lembar Daun Pandan
9 lembar Daun Jeruk, cincang halus
1 sdm Mentega
1 sdt Garam
-
Pelengkap Dekorasi Nasi Wangi Kemerdekaan
1 buah Tomat dan Timun
1 ikat Selada Keriting
Bawang Goreng, secukupnya
2 buah Cabe Merah Besar
1 porsi, side dish Orek Tempe
1 porsi, side dish Tumis Buncis
1 porsi, side dish Mie Goreng
instruksi
  1. Cuci beras kemudian masukkan ke dalam rice cooker, tambahkan air, daun pandan, dan daun jeruk. Masak hingga matang dan wangi.

  2. Setelah nasi matang dan selagi panas, masukkan daun jeruk yang sudah dicincang halus, mentega, dan garam. Aduk hingga rata.

  3. Angkat. Nasi wangi dibentuk dengan cetakan dan tambahkan pewarna makanan merah. Sajikan dengan bahan pelengkap dekorasi Nasi Wangi Kemerdekaan.

  4. Sajikan dengan lauk FIESTA Spicy Chick, FIESTA Chicken Tofu, dan lauk lainnya.

  5. Bentuk tulisan HUT 80 RI dengan FIESTA PizzABC dan FIESTA Cheese 123.

Share this product

share tweet